Demi promosikan pariwisata tanah air lewat konten dan genjot industri film Indonesia, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) RI meresmikan kerja sama bersama Netflix.
Read MoreKabar baik untuk Indonesia sebab Pulau Dewata dinobatkan sebagai destinasi wisata paling bahagia di dunia, menurut survei Club Med. Bali menempati peringkat pertama dengan indeks skor 73,7/100, mengalahkan tempat di belahan dunia lain seperti Las Vegas, Budapest, bahkan Dubai.
Read MoreAsosiasi Arkeolog Yunani (Association of Greek Archeologists/ SEA) mendorong direktur umum UNESCO Audrey Azoulay untuk mengambil tindakan segera dalam melindungi Hagia Sophia di Istanbul, Turki. Hal tersebut disampaikan dalam surat terbuka SEA pada Senin (22/8) lalu.
Read MoreEmpat penginapan di Indonesia berhasil masuk dalam daftar terbaru 100 Hotel Terbaik di Dunia versi majalah Travel + Leisure. Hotel tersebut terletak di Bali dan Sumba yang salah satunya tempati posisi ketujuh dari 100 penginapan.
Read MoreMuseum Emily Dickinson, kembali dibuka sejak Selasa (16/8), setelah tutup selama dua tahun akibat pandemi COVID-19. Rumah tinggal semasa hidup sosok Emily Dickinson ini berdiri sejak 1813 oleh keluarga Dickinson dan telah menjadi bagian dari Amherst College sejak akhir 1990an.
Read MoreTeknologi metaverse semakin populer di seluruh dunia. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia turut memanfaatkan teknologi tersebut dengan membuat platform bernama WonderVerse Indonesia.
Read MoreStudio Ghibli akan membuka taman hiburannya yang dibangun berdasarkan 5 film favorit garapan studio tersebut.
Read MoreDua kereta roller coaster bertabrakan di taman hiburan Legoland Gunzburg, Jerman, pada Kamis (11/8). Melansir The Guardian, tabrakan kedua kereta tersebut mengakibatkan sebanyak 34 orang terluka.
Read MoreSaat menonton film horor “Pengabdi Setan 2: Communion” boleh jadi pikiran akan langsung tertuju pada salah satu observatorium terkenal di tanah air, Bosscha yang terletak di Lembang, Jawa Barat.
Read MoreThe Pokemon Company mencari penggemar garis keras Pokemon untuk turut membantu pembangunan Pokemon Museum and Archives yang akan berisi segala sesuatu tentang Pokemon. Tampaknya, ini merupakan pekerjaan impian bagi para penggemar Pokemon.
Read MorePresiden Korea Selatan yang baru saja menjabat, Yoon Suk-yeul, memberikan investasi sebesar $3,7 miliar untuk berbagai kegiatan seni dan budaya. Presiden Yoon juga berencana mengubah situs kediaman kepresidenan.
Read MoreTaman Impian Jaya Ancol baru saja meluncurkan logo barunya yang lebih sederhana dengan tagline “Heaven of Wonder” atau “Masuki Ruang Keajaiban”. Hilangnya gambar lumba-lumba atau lambang air pada logo baru ini timbulkan beragam komentar warganet.
Read MoreIndonesia masuk ke dalam 25 kota terbaik di dunia menurut Travel+Leisure (T+L). Ubud, Bali berada di urutan ketiga dengan skor 91.73. Jika dibandingkan dengan daftar tahun lalu, Ubud tetap berada di posisi 5 teratas.
Read More