TFR
News Home Services Jakarta Doodle Fest LittleDoodle
Artikel Articles
In-depth Artikel Articles NewsHomeServicesJakarta Doodle FestLittleDoodle
TFR
A deep dive into the creative industry
 

Berita TERBARU di industri kreatif

Akibat YEEZY, Adidas sampaikan potensi kerugian tahunan pertamanya dalam 31 tahun
Akibat YEEZY, Adidas sampaikan potensi kerugian tahunan pertamanya dalam 31 tahun

Adidas sebut akan alami kerugian tahunan pertamanya dalam 31 tahun akibat drama koleksi YEEZY, dampak perpisahannya dengan Kanye West.

Read More
Business, Fashion, IndustryGuest User9 March 2023yeezy, kanye west, ye, adidas, sportswear, fesyen, jenama fesyen, jenama olahragaComment
Demi salip HYBE, Kakao berupaya akuisisi 35% saham SM Entertainment
Demi salip HYBE, Kakao berupaya akuisisi 35% saham SM Entertainment

Kakao mengincar 35% saham SM Entertainment untuk mengalahkan posisi HYBE sebagai pemegang saham terbesar. Bahkan, Kakao menawar lebih mahal.

Read More
Business, IndustryGuest User8 March 2023saham SM Entertainment, SM Entertainment, HYBE, Kakao, akuisisi saham, akuisisi saham SM EntertainmentComment
Susul Microsoft, Slack segera hadirkan fitur yang digerakkan ChatGPT
Susul Microsoft, Slack segera hadirkan fitur yang digerakkan ChatGPT

Layanan produktivitas kerja Slack kerja sama dengan chatbot AI OpenAI, segera mengintegrasikan ChatGPT ke sejumlah fiturnya.

Read More
Tech, IndustryGuest User8 March 2023chatgpt, slack, dunia kerja, produktivitas kerja, artificial intelligence, kecerdasan buatan, ai, asisten aiComment
Disney+ gaet penulis “Game of Thrones” untuk “Zorro”, dibintangi Wilmer Valderrama
Disney+ gaet penulis “Game of Thrones” untuk “Zorro”, dibintangi Wilmer Valderrama

Setelah umumkan Wilmer Valderrama bintangi “Zorro”, Disney+ resmi menggaet penulis “Game of Thrones” sebagai kepala serial tersebut.

Read More
Film, Industry, PeopleGuest User8 March 2023bryan cogman, game of thrones, zorro, disney, disney+, walt disney company, wilmer valderramaComment
Hindari sensor, toko pakaian dalam perempuan di Tiongkok gunakan model laki-laki
Hindari sensor, toko pakaian dalam perempuan di Tiongkok gunakan model laki-laki

Akali sensor, toko pakaian dalam perempuan di Tiongkok lakukan live shopping dengan model pria.

Read More
Fashion, Industry, RegulationsGuest User8 March 2023douyin, taobao, alibaba, tiktok, live shopping, live streaming, sensor tiongkok, sensor, tiongkokComment
Lihat potensi di dunia hiburan, Arab Saudi tingkatkan penanaman modal ke Toei dan Nintendo
Lihat potensi di dunia hiburan, Arab Saudi tingkatkan penanaman modal ke Toei dan Nintendo

Melalui Dana Investasi Publik, Arab Saudi tanam modal lebih banyak ke perusahaan hiburan Jepang Toei dan Nintendo.

Read More
Business, Game, InvestmentGuest User8 March 2023arab saudi, dana investasi publik, investasi, public investment fund, pif, pif arab saudi, manga, anime, gim, industri hiburan jepangComment
Rayakan Hari Perempuan Internasional, Barbie rilis koleksi yang menyorot tokoh STEM
Rayakan Hari Perempuan Internasional, Barbie rilis koleksi yang menyorot tokoh STEM

Rayakan hari perempuan internasional, Barbie rilis koleksi yang didedikasikan bagi tujuh tokoh STEM.

Read More
IndustryGuest User8 March 2023barbie, mattel, boneka barbie, perempuan, stem, sains, ilmuwanComment
Sutradara “In the Name of God: A Holy Betrayal” berniat luncurkan musim kedua usai melihat dampak karyanya
Sutradara “In the Name of God: A Holy Betrayal” berniat luncurkan musim kedua usai melihat dampak karyanya

Sutradara docuseries “In the Name of God: A Holy Betrayal” sebut akan garap musim kedua, setelah dengar banyak orang tinggalkan kultus pasca menonton.

Read More
Film, PeopleGuest User7 March 2023in the name of god a holly betrayal, cho sung-hyun, netflix, serial netflix, serial TV, docuseries, jesus morning star, JMS, dokumenter, serial dokumenterComment
Funko akan buang dan hancurkan koleksinya senilai Rp460 miliar

Imbas penurunan permintaan pasar, Funko memutuskan untuk membuang dan menghancurkan koleksi mainannya senilai Rp460 miliar.

Read More
ArtGuest User7 March 2023funko, mainan funko, funko pop, funko figure, funko pop figure, mainan, koleksi funko, figure funko, koleksi figure funkoComment
Aktor senior bintang “Laskar Pelangi” Ikranagara meninggal dunia
Aktor senior bintang “Laskar Pelangi” Ikranagara meninggal dunia

Aktor senior bintang “Laskar Pelangi” Ikranagara meninggal dunia di usia 79 tahun di kampung halamannya di Bali.

Read More
Film, PeopleGuest User7 March 2023ikranagara, aktor, kabar duka, industri film, film, laskar pelangiComment
Setelah vakum empat tahun, Victoria’s Secret Fashion Show kembali hadir
Setelah vakum empat tahun, Victoria’s Secret Fashion Show kembali hadir

Victoria’s Secret akan segera menghadirkan peragaan busana ikoniknya, Victoria’s Secret Fashion Show, di akhir tahun ini.

Read More
Fashion, IndustryArdela Nabila7 March 2023victoria’s secret, victoria’s secret & co., victoria’s secret fashion show, peragaan busana, fashion show, peragaan busana victoria’s secret, kontroversi victoria’s secret, l brands’Comment
Jisoo BLACKPINK umumkan tanggal rilis proyek solo, pecahkan sejumlah rekor
Jisoo BLACKPINK umumkan tanggal rilis proyek solo, pecahkan sejumlah rekor

Jisoo BLACKPINK baru saja merilis teaser album solonya yang lama dinanti, berhasil tembus rekor pembelian pre-sale terbanyak di KTown4U.

Read More
Industry, Music, PeopleHaiza Putti7 March 2023jisoo, jisoo blackpink, blackpink, kpop, idol group kpop, jisoo solo, ktown4u, yg, yg entertainmentComment
Tebar energi positif, The Changcuters luncurkan kampanye #SukaSukaYuk
Tebar energi positif, The Changcuters luncurkan kampanye #SukaSukaYuk

The Changcuters meluncurkan kampanye #SukaSukaYuk untuk mengajak penggemarnya mencari kebahagiaan dengan cara masing-masing.

Read More
Music, PeopleArdela Nabila6 March 2023the changcuters, band rock ‘n roll indonesia, band rock ‘n roll, #sukasukayuk, kampanye the changcuters, kampanye #sukasukayuk, band rock, bandComment
Konser “Glenn Fredly: 25 Years of Music” hadirkan sang penyanyi dalam bentuk hologram
Konser “Glenn Fredly: 25 Years of Music” hadirkan sang penyanyi dalam bentuk hologram

Glenn Fredly kembali ‘manggung’ dalam bentuk hologram, di konser “Glenn Fredly: 25 Years of Music”, digelar 24 Juni 2023. 

Read More
Music, PeopleHaiza Putti6 March 2023glenn fredly, konser tribute glenn fredly, glenn fredly 25 years of music, premier live productions, bumi entertainment, artificial intelligence, ai, computer generated imagery, cgiComment
Baru 10 bulan menjabat, presiden Zoom Greg Tomb dipecat tanpa sebab
Baru 10 bulan menjabat, presiden Zoom Greg Tomb dipecat tanpa sebab

Baru direkrut pada Juni 2022 lalu, presiden Zoom Greg Tomb dipecat usai 10 bulan menjabat di perusahaan platform video conference tersebut.

Read More
Business, People, TechArdela Nabila6 March 2023presiden zoom, zoom, greg tomb, greg tomb dipecat, video conference, platform video conference, eric yuan, ceo zoom, founder zoom, zoom phk massal, phk, phk massalComment
Lima stasiun Dubai Metro diubah jadi panggung pertunjukan musik selama sepekan
Lima stasiun Dubai Metro diubah jadi panggung pertunjukan musik selama sepekan

Stasiun Dubai Metro disulap menjadi panggung festival musik selama sepekan untuk para komuter dan wisatawan.

Read More
Event, Music, TourismHaiza Putti6 March 2023dubai metro, brand dubai, dubai metro music festival, festival musik, musik, festival musik dubai, year of sustainability, uni emirat arabComment
Lukisan yang dibuat anjing berkuping satu terjual Rp150 juta dalam lelang amal
Lukisan yang dibuat anjing berkuping satu terjual Rp150 juta dalam lelang amal

Seekor anjing bernama Van Gogh berhasil menjual lukisan karyanya seharga Rp150 juta dalam lelang amal yang digelar Happily Furever After Rescue.

Read More
Art, IndustryArdela Nabila6 March 2023lukisan, lukisan karya anjing, anjing, hewan peliharaan, van gogh, vincent van gogh, the starry night, lelang lukisan, lelang amal, happily furever after rescue, anjing rescue, lukisan apropriasiComment
Berdiri sejak 1989, Bald Men Club di Jepang gelar kejuaraan tahunan khusus orang botak
Berdiri sejak 1989, Bald Men Club di Jepang gelar kejuaraan tahunan khusus orang botak

Bald Men Club, perkumpulan orang botak di Jepang, gelar kejuaraan tahunan khusus orang botak.

Read More
CultureGuest User6 March 2023bald men club, botak, kebotakan, kejuaraan orang botak, jepangComment
Newer Older
AboutContactGuideline